Status kedaruratan COVID-19 sudah dicabut WHO. Namun, pihak WHO memperingatkan masyarakat bahwa ancaman virus masih ada dan harus menjaga protokol kesehatan.
WHO sudah memberi sinyal untuk mengakhiri masa pandemi COVID-19. Kendati demikian, vaksinasi di dalam negeri terus dikebut guna mencapai herd immunity.
Beberapa kali muncul laporan, wanita mengalami perubahan siklus menstruasi setelah divaksin COVID-19. Apakah betul ada pengaruhnya? Begini temuan peneliti.
WHO resmi mencabut status kedaruratan global COVID-19. Dirjen WHO menyebut, warga di sejumlah negara sudah menjalani keseharian bak sebelum ada COVID-19.