Kecelakaan terjadi di traffic light ruas Jalan Raya Pantura, Desa Gringsing, Kecamatan Gringsing, Kabupaten Batang. Satu orang pengendara motor tewas di lokasi.
Kecelakaan maut di Pantura Cirebon melibatkan tujuh kendaraan, menewaskan dua pekerja PLN dan melukai dua lainnya. Polisi selidiki penyebab insiden tragis ini.
Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengungkapkan masih banyak truk over dimension over load (ODOL) yang beredar di jalan tol. Dampaknya nggak main-main.