Truk boks menyeruduk belakang truk tronton di ruas tol KM 341 Jalur A, Kabupaten Batang. Kabin truk boks itu sampai terlepas. Sopir dan 1 pendampingnya tewas.
Kecelakaan bus ALS di Padang Panjang mengakibatkan 12 tewas dan belasan luka. Proses evakuasi masih berlangsung, penyebab diduga hilangnya fungsi pengereman.
Kecelakaan di Tanjakan Bohong melibatkan enam kendaraan, termasuk truk terguling. Dua pengendara sepeda motor terluka parah dan dirawat di rumah sakit.
Satu unit bus PO Haryanto menabrak truk di Tol Solo-Semarang KM 432.600 jalur B, wilayah Kelurahan Beji, Ungaran Timur, malam tadi. Begini kronologinya.
Mobil Force ringsek setelah menabrak belakang truk dan tertimpa muatan pelat besi di Tol Andara. Polisi menduga pengemudi tersebut mengalami microsleep.