Hitungan sementara, kerugian akibat bencana banjir bandang di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat capai RP 500 miliar. Pasca bencana kini masuk masa transisi.
Tim Trauma Healing Polda Riau menyelesaikan misi kemanusiaan di Palembayan. Perpisahan penuh haru dengan anak-anak yang kembali ceria setelah trauma bencana.
BPBD Denpasar kembangkan aplikasi peringatan dini banjir untuk masyarakat. Sistem ini mendukung mitigasi bencana dengan teknologi modern dan sirine peringatan.