Indah, pelayan kantin di Cirebon berbagi kisah perjuangan hidupnya. Ia berharap perlindungan hukum bagi pekerja informal, terutama perempuan, agar diperhatikan.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menekankan proyek hilirisasi dapat menciptakan lapangan kerja dengan gaji yang berkualitas.