Sepakbola
Jelang Piala Dunia U-20 di RI, Ketua KOI: Harus Lebih Serius dari Qatar
Ketua KOI Raja Sapta Oktohari mengatakan bahwa Piala Dunia U20 harus lebih serius dalam segala aspek dan persiapan dibanding Piala Dunia Qatar.
Jumat, 16 Des 2022 18:55 WIB