Tag bernada negatif di Sukolilo, Pati, dalam Google Maps tak kunjung hilang sejak dua pekan lalu. Ketua Asosiasi BPD Sukolilo minta polisi segera bertindak.
Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan turun gunung mengimbau langsung pemudik yang berhenti di bahu jalan di ruas Tol Jakarta-Cikampek untuk beristirahat.
Farel, siswa SD berusia 7 tahun dari Sigi, viral karena berangkat ke sekolah pukul 03.00 Wita. Ia menerima bantuan beasiswa, laptop, dan perlengkapan sekolah.
Kasus pembunuhan Vina Cirebon turut mendapat perhatian dari Presiden Jokowi. Ia meminta Polri terus mengawal dan mengusut kasus tersebut secara transparan.