detikEdu
Takmir Masjid UMY dan Lulusan UGM jadi Top 2% Peneliti Dunia, Siapa Dia?
Takmir masjid UMY dan Lulusan UGM berhasil menjadi Top 2% peneliti dunia. Selain jadi dosen, sosok ini juga aktif di organisasi kemasyarakatan Muhammadiyah.
Minggu, 31 Okt 2021 14:15 WIB