detikTravel
Terjadi Insiden Beruntun di Penerbangan, United Airlines Diawasi
Administrasi Penerbangan Federal AS (FAA) meningkatkan pengawasan terhadap United Airlines. Langkah itu berpotensi menunda proyek-proyek maskapai AS itu.
Rabu, 27 Mar 2024 06:07 WIB