detikSumbagsel
Pemotor di Lubuklinggau Tewas Usai Senggol Truk
Pengendara motor di Lubuklinggau, Sumatera Selatan, bernama Septa Saputra (20) meninggal dunia usai menyenggol mobil truk. Saat ini, korban sudah dimakamkan.
Selasa, 08 Jul 2025 16:00 WIB