detikSumbagsel
Transaksi Selama Gelaran Bandar Lampung Expo 2025 Tembus Rp 2,1 Miliar
Bandar Lampung Expo 2025 ditutup dengan sukses, mencatat perputaran uang Rp2,1 miliar. Wali Kota Eva Dwiana dukung UMKM lokal untuk bersaing lebih luas.
Senin, 21 Jul 2025 07:00 WIB