Anak-anak ini terjaring oleh tim gabungan yang sedang memberikan sosialisasi Peraturan Wali Kota Pontianak Nomor 22 Tahun 2025 tentang Pembatasan Jam Malam Anak
Ada razia pemeriksaan pajak kendaraan bermotor di Jawa Barat. Razia lewat operasi gabungan itu bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat membayar pajak.
Pemilik dan sopir angkot di Bogor protes pembatasan usia angkot maksimal 20 tahun. Dishub tetap laksanakan razia hingga 2026, menuntut pengembalian angkot tua.
Wakil Walikota Tangsel, Pilar Saga Ichsan, memimpin razia truk ODOL. Pelanggar akan ditindak tegas dengan tilang dan blacklist untuk keselamatan masyarakat.