Singapura mengalami lonjakan COVID-19 dengan 14.200 kasus baru. Varian LF.7 dan NB.1.8 dominan, sementara imunitas menurun akibat rendahnya vaksin booster.
Wali Kota Banjarmasin Yamin HR mengimbau masyarakat waspada terhadap lonjakan kasus Covid-19. Persiapan penanganan dan lingkungan bersih jadi prioritas.
Tiga tersangka korupsi di Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung Barat ditangkap. Mereka terlibat pengadaan caravan mobile lab COVID-19 senilai Rp 6,74 miliar.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyebut kasus COVID-19 di Indonesia sedikit naik. Itu terpantau dari sejumlah laporan surveilans di beberapa rumah sakit.