detikSulsel
Penampakan Pentolan KKB Egianus Kogoya Kelola Kebun Ganja demi Beli Senpi
Egianus Kogoya, pemimpin KKB, terungkap memiliki kebun ganja di Yahukimo, Papua. Ganja dijual untuk membeli senjata. Penyelidikan masih berlanjut.
Kamis, 12 Jun 2025 17:00 WIB