Awiek menegaskan belum ada rencana pengesahan revisi UU Pilkada sampai saat ini. Maka aturan yang diikuti berdasarkan putusan MK dan UU Pilkada yang telah ada.
Saat pidato sambutan dalam penutupan Munas XI Golkar, Presiden Joko Widodo sempat menyinggung soal ramainya unggahan di media sosial tentang Si Tukang Kayu.
MK telah menerima gugatan sengketa hasil Pileg yang diajukan kembali oleh partai politik atas penetapan hasil Pileg pasca tindak lanjut putusan MK sebelumnya.