detikHot
Patricia Gouw Akui Depresi 5 Bulan Usai Uangnya Raib Rp 2 M
Patricia Gouw cerita pengalaman uangnya raib Rp 2 M lantaran investasi bodong KSP Indosurya. Karena itu, ia pun sempat alami depresi hingga 5 bulan lamanya.
Senin, 30 Jan 2023 17:00 WIB







































