detikSumut
1 Keluarga di Kediri Ditemukan Bersimbah Darah di Rumah, 3 Orang Tewas
Empat anggota keluarga ditemukan bersimbah darah di Ngancar, Kediri. Tiga di antaranya meninggal, satu selamat. Polisi masih menyelidiki penyebabnya.
Kamis, 05 Des 2024 17:20 WIB