KM Rudiansyah 2 yang melayani rute Tarakan-Nunukan mengalami kecelakaan di perairan depan Sungai Bandara. Kapal tersebut dilaporkan mengalami kebocoran.
Polres Sampang menggagalkan peredaran 1,6 juta batang rokok tanpa cukai. Empat pelaku dan kendaraan diamankan, dengan potensi kerugian cukai Rp 2,06 miliar.
Penampakan bus PO Haryanto usai mengalami kecelakaan tunggal, terguling di Tol Semarang-Batang, Minggu (26/10) malam. Tiga orang tewas dalam kecelakaan itu.
Pemkot Surabaya perkuat mitigasi pohon tumbang dengan alat khusus. DLH kolaborasi dengan perguruan tinggi cek kekuatan pohon dan tangani laporan masyarakat.