Sejumlah peristiwa terjadi di Jawa Barat hari ini, mulai dari kabar dari kematian mantan asisten Panji Petualang hingga ayah yang potong kemaluan anaknya.
Polisi mengungkap temuan baru dari penyelidikan organisasi Khilafatul Muslimin. Penyidik menyebut struktur organisasi itu menyerupai kepengurusan sebuah negara.
Identitas pelaku bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar, Bandung, terungkap bernama Agus Sujatno. Pelaku merupakan mantan napiter kasus bom Cicendo 2017 lalu.