Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa memastikan tidak ada kenaikan cukai rokok 2026. Keputusan ini dinilai akademisi UGM untuk menjaga stabilitas sosial.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meminta Dinas Perhubungan (Dishub) memberikan pelatihan kepada seluruh sopir JakLingko agar tidak ugal-ugalan di jalan.
Warga pesisir Wonorejo dapat pelatihan dari UNTAG Banyuwangi untuk mengolah hasil laut dan pertanian, meningkatkan nilai jual di tengah perubahan iklim.
Pemerintah Deli Serdang tingkatkan pelatihan keterampilan untuk SDM berdaya saing. Fokus pada pengelasan, listrik, dan operator alat berat untuk pasar global.