Pohon tumbang di Labuan Bajo menimpa sepeda motor dan rumah, menyebabkan kerusakan ringan. Tidak ada korban jiwa. Cuaca ekstrem masih melanda kawasan tersebut.
Pemerintah menetapkan tarif listrik pada Triwulan I (Januari-Maret) 2026 tidak mengalami kenaikan. Simak rincian tarif listrik bulan Januari-Maret 2026!
Arus lalu lintas (lalin) menuju objek wisata Pusuk Sembalun, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB), tersendat akibat longsor dan pohon tumbang hari ini.
Bocah 13 tahun meninggal setelah tertimpa pohon tumbang saat berteduh di Sidempuan. Warga segera evakuasi, namun korban dinyatakan meninggal di rumah sakit.