Pengendara motor Made Serina (59) ditemukan tewas setelah terjatuh ke sungai akibat tabrakan dengan mobil di Buleleng, Bali. Pencarian dilakukan oleh tim SAR.
Seorang pengendara sepeda motor terjun ke sungai setelah bertabrakan dengan mobil di Jalan Laksamana-Serma Karma Galiran, Desa Baktiseraga, Buleleng, Bali.
Mantan polisi pangkat AKBP, Bulmar Pasaribu (62) dituntut 2 tahun bui dan kemudian divonis hakim hanya 1 bulan bui, akibat menabrak seorang nenek hingga tewas.