detikSumbagsel
2 Remaja di Prabumulih Ditangkap Polisi Usai Curi Kerang-kerang Mobil Carry
Dua remaja di Prabumulih, Sumatera Selatan, ditangkap polisi. Mereka ditangkap karena mencuri kerangka atau kerang-kerang mobil jenis Carry.
Sabtu, 14 Jun 2025 15:30 WIB