detikBali
Pemkab Badung Tambah 2.714 Lampu Jalan di 6 Kecamatan
Pemkab Badung menambah 2.714 lampu penerangan jalan untuk mendukung program Badung Terang. Pemasangan difokuskan di titik vital dan strategis.
21 menit yang lalu







































