detikNews
Video Ratusan Rumah di Karawang Terendam Banjir gegara Tanggul Jebol
Tanggul irigasi Kalimalang di Desa Margakaya, Karawang, jebol. Akibatnya, ratusan rumah dan sawah siap panen di sekitar irigasi terendam banjir.
50 menit yang lalu







































