detikJatim
12 Ribu Ekor Ayam Mati Terpanggang Saat Kebakaran Kandang di Probolinggo
Kebakaran melanda peternakan ayam di Probolinggo, mengakibatkan 12.000 anak ayam mati. Penyebab dugaan sementara adalah korsleting listrik.
12 jam yang lalu







































