Bambang Soesatyo menekankan pentingnya membumikan Pancasila di era digital. Pemuda Pancasila beradaptasi dengan narasi modern untuk menjangkau generasi muda.
Pancasila diuji dalam pengelolaan SDA: deforestasi, konflik agraria, pencemaran, hingga tambang ilegal. Sakti bila nyata, sakit bila sekadar seremonial.