Sementara itu, feng shui juga dapat diterapkan saat mendekorasi interior rumah kamu , dan akan memengaruhi di mana kamu memposisikan furnitur, bagaimana tata letak rumah, dan di mana tempat terbaik untuk meletakkan elemen dekorasi lainnya.
Menurut ahli feng shui, seperti dikutip dari Better Homes & Gardens Australia, ada barang-barang dirumah yang dapat berdampak negatif dan membawa sial pada keharmonisan lingkungan kamu dan energi rumah. (dna/dna)