Jakarta - Banyak jalan tol di dunia yang melewati gedung-gedung pencakar langit. Namun, jalan tol di Jepang memiliki keunikan di mana jalurnya menembus ke dalam gedung.
Nggak Bahaya Ta? 'Perut' Gedung di Jepang Ini Ditembus Jalan Tol
Minggu, 23 Jul 2023 15:00 WIB
