Akhirnya Kesampaian! Ayu Ting Ting Nangis Bertemu Nancy Ajram
Dicky Ardian
|
detikPop
Jakarta - Ayu Ting Ting akhirnya bertemu dengan sang idola, Nancy Ajram, yang tampil di Istora Senayan pada 5 November 2025. Momen ini bikin Ayu sampai menangis haru!
Ayu Ting Ting mengunggah momen manis pertemuannya dengan Nancy Ajram lewat Instagram pada Kamis (5/11/2025). Foto: Instagram Ayu Ting Ting
Begitu berjumpa, Ayu langsung memeluk pelantun Akhasmak Ah itu dengan penuh haru. Foto: Instagram Ayu Ting Ting
Ayu bahkan membawa buket bunga spesial untuk Nancy sebagai bentuk rasa cinta pada idolanya. Foto: Instagram Ayu Ting Ting
Saking bahagianya, Ayu sampai meneteskan air mata ketika memeluk Nancy. Foto: Instagram Ayu Ting Ting
βAku tak pernah membayangkan bisa bertemu denganmu,β tulis Ayu Ting Ting penuh emosi. Foto: Instagram Ayu Ting Ting
Bertatap muka dan ngobrol langsung dengan idolanya jadi momen yang benar-benar tak terlupakan bagi Ayu. Foto: Instagram Ayu Ting Ting
Wajah Ayu terlihat sangat berbinar saat bisa berinteraksi dengan Nancy Ajram sebelum konser dimulai. Foto: Instagram Ayu Ting Ting