Seekor buaya raksasa bernama Si Undan menjadi perhatian. Buaya dengan panjang nyaris 6 meter, tepatnya 5,7 meter, dan berbobot 585 kilogram mati, dan saat dibedah perutnya ditemukan berbagai benda tak biasa.
Dilansir 20detik Senin (24/11/2025), buaya itu ditangkap warga pada 1 November di Sungai Undan, Indragiri Hilir, Riau. Si Undan kemudian mati pada Kamis (20/11) setelah dirawat sekitar 20 hari.
Dari perutnya, ditemukan berbagai macam benda mulai dari karung goni, pisau, tombak, hingga tabung kaca televisi dalam kondisi utuh.
Simak selengkapnya di atas!
Simak Video "Video Buaya 'Si Undan' Mati, Perutnya Isi Tombak hingga Kaca TV"
(apu/apu)