Video Kabar Internasional
Ruang Tamu Sekaligus Museum Bersejarah Ala Warga Yaman
Jumat, 10 Mei 2024 02:00 WIB

Bandung - Ahmad al-Awami ialah seorang aktivis yang melestarikan warisan Yaman di ruang tamunya. Ia mengumpulkan koleksi kerajinan tangan dan barang antik yang miliki nilai sejarah.
(yum/yum)