Baru-baru ini warganet dihebohkan kemunculan ikan seperti ular berukuran besar mencapai 1,8 meter dengan tubuh panjang dan ramping di lepas pantai Taiwan. Ikan ini dipercaya sebagai pembawa pesan jika bencana alam bakal terjadi.
(iqk/iqk)