(yum/yum)
Video Kabar Nasional
Ini Cara Memadamkan Kebakaran Baterai Kendaraan Listrik yang Benar
Senin, 22 Mei 2023 23:00 WIB

Bandung - PT Famindo Alfa Spektrum Teknologi (FAST) perusahaan yang sejak lama di bidang alat pemadam api menunjukkan ke pengunjung PEVS tentang bahaya api yang berasal dari baterai lithium serta cara memadamkannya. Ternyata tak bisa pakai APAR biasa.