Tafsir Surat An-Naml Ayat 31 - detikHikmah

Kembali ke daftar surah

Tafsir Quran Surat An-Naml Ayat 31

Semut-semut (93 Ayat)
Source by
اَلَّا تَعْلُوْا عَلَيَّ وَأْتُوْنِيْ مُسْلِمِيْنَ ࣖ ٣١
All± ta‘lµ ‘alayya wa'tµn³ muslim³n(a).
Janganlah engkau berlaku sombong terhadapku dan datanglah kepadaku sebagai orang-orang yang berserah diri!”
Tafsir
Nabi Sulaiman meingingatkan Ratu Balqis, ‘Janganlah engkau berlaku sombong terhadapku sebagaimana yang dilakukan oleh para penguasa lain, dan datanglah kepadaku sebagai orang-orang yang berserah diri dengan tidak memperlihatkan perlawanan.’