
Kematian Jantung Mendadak pada Atlet di Lapangan
Kematian Zhang tak hanya jadi sejarah kelam penyelenggaraan laga bulutangkis internasional di Tanah Air, tapi juga pertandingan olah raga lain pada umumnya.
Kematian Zhang tak hanya jadi sejarah kelam penyelenggaraan laga bulutangkis internasional di Tanah Air, tapi juga pertandingan olah raga lain pada umumnya.
Menkes Budi G Sadikin mendorong perbaikan akses kateterisasi jantung di RI. Ia juga menyinggung kasus meninggalnya pebulutangkis China, Zhang Zhi Jie.