
Spek Mirip, Zenfone Max Pro dan 5 Saling Kanibal?
Belum lama merilis Zenfone Max Pro, Asus sudah akan meluncurkan Zenfone 5. Dengan spek yang sama, apa tidak takut saling kanibal?
Belum lama merilis Zenfone Max Pro, Asus sudah akan meluncurkan Zenfone 5. Dengan spek yang sama, apa tidak takut saling kanibal?
Selain merilis Zenfone Max Pro M1, Asus turut membawa dua ponsel anyar lainnya di Indonesia. Keduanya mampu memikat mata sekaligus menggoda kita untuk belanja.
Asus memberikan kejutan kecil saat peluncuran Zenfone Max Pro. Vendor asal Taiwan itu meluncurkan dua smartphone anyar lainnya, Zenfone Max dan Zenfone 5Q.