
Polisi Jadwalkan Investigasi Yang Hyun Suk-Seungri Minggu Ini
Pihak Kepolisian Seoul mengonfirmasi rencana investigasi lanjutan kepada Seungri dan Yang Hyun Suk. Keduanya akan dipanggil secara terpisah
Pihak Kepolisian Seoul mengonfirmasi rencana investigasi lanjutan kepada Seungri dan Yang Hyun Suk. Keduanya akan dipanggil secara terpisah
Pendiri YG Entertainment, Yang Hyun Suk saat ini tengah menjadi pusat perhatian karena terlibat dalam berbagai kasus kriminal.
Mantan Pemilik YG Entertainment, Yang Hyun Suk diperiksa kepolisian Korea Selatan terkait kasus judi. Kabarnya menghabiskan 1,3 miliar saat judi di Las Vegas.
Belum lama ini Jennie Blackpink mencuri perhatian setelah berbagi foto berbalut baju renang di Instagram-nya. Tapi, netizen salah fokus pada tato di tangannya
Artis di bawah naungan YG Entertainment mulai pergi. Kali ini giliran Jaewon 'ONE', rapper yang melejit namanya usai membintangi program 'Show Me the Money'
Rapper ONE kini tengah aktif di dunia akting dengan membintangi sebuah film layar lebar bertajuk 'Goodbye Summer'.
Saham YG menurun dan terpaksa mengembalikan investasi Louis Vuitton sebesar 67 miliar Won.
Saham YG Entertainment terus mengalami penurunan. Salah satu penyebabnya adalah sejumlah kontroversi yang menimpa artis dan juga CEO perusahaan tersebut.
Mantan CEO YG Entertainment, Yang Hyun Suk diduga terlibat dalam kasus prostitusi. Ia diduga sering menyediakan jasa prostitusi bagi kliennya di luar negeri.
T.O.P BIGBANG tuntas menyelesaikan masa tugas wajib militernya (wamil). Ia tak kuasa menahan air mata saat para fans berkumpul untuk menyambut kehadirannya.