
Luhut: BYD, Tesla, dan Semua Pemain Mobil Listrik Akan Masuk Indonesia
Indonesia bakal menjadi produsen mobil listrik nih. Hal ini langsung disampaikan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan
Indonesia bakal menjadi produsen mobil listrik nih. Hal ini langsung disampaikan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan
Dibandingkan mobil bensin yang ditawarkan Wuling, Air EV justru terlihat lebih laris. Air Ev menjadi satu-satunya model Wuling yang tembus 1.000 unit.
Wuling terhitung masih anak baru di pasar otomotif Indonesia. Kata Wuling saat ini pihaknya masih terus menjajaki agar produknya bisa tepat sasaran.
Wuling Motors memberi kesempatan kepada awak media untuk menjajal performa mobil SUV elektrifikasi terbarunya, Almaz Hybrid. Ini rasanya.
Sebagai bentuk jaminan kepada konsumen, Wuling Motors memberikan garansi 8 tahun untuk baterai Almaz Hybrid.
Kabarnya mobil listrik mungil itu juga akan dihadirkan di India melalui merek MG City EV. Bagaimana tanggapan Wuling Motors?
Mengusung kombinasi mesin bensin dan motor listrik, Almaz Hybrid tentu memiliki performa konsumsi bahan bakar yang lebih irit dibanding mobil bermesin bensin.
Honda WR-V resmi diluncurkan di Indonesia pada awal November 2022. Bagaimana dengan Wuling? Kapan pabrikan China ini meluncurkan SUV kompaknya?
Pesanan mobil listrik mungil ini membludak, sehingga pihak Wuling harus meningkatkan kapasitas produksinya.
Wuling Almaz Hybrid dipasarkan dengan harga Rp 470.000.000 on the road Jakarta dengan empat pilihan warna. Seperti apa spesifikasinya?