
Sanggahan China soal Isu COVID-19 Buatan Manusia dan Lab Wuhan Bocor
Isu virus COVID-19 SARS-CoV-2 buatan manusia hingga kebocoran lab Wuhan kembali merebak. Pihak Institut Virologi Wuhan pun angkat bicara.
Isu virus COVID-19 SARS-CoV-2 buatan manusia hingga kebocoran lab Wuhan kembali merebak. Pihak Institut Virologi Wuhan pun angkat bicara.
Kepala Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS berdebat dengan politikus Republik soal tuduhan keterlibatan AS dalam menciptakan virus berbahaya di China.
China diketahui menolak desakan WHO soal investigasi COVID-19 di Lab Wuhan. WHO menanggapi, studi lanjut bukan untuk menyalahkan China atas pandemi Corona.
Asal usul virus COVID-19 masih diselidiki. China membantah pernyataan WHO yang mengatakan masih ada kemungkinan COVID-19 muncul karena kebocoran lab di Wuhan.
Wuhan Institute of Virology (WIV) belakangan kembali dicurigai sebagai sumber virus Corona COVID-19, dengan teori bocor dari sana atau malah dibuat.
AS mengaku kecewa dengan China yang menolak WHO untuk investigasi asal-usul Covid-19 fase 2. AS menilai, sikap China tidak bertanggung jawab dan berbahaya.
WHO mengajukan studi fase kedua tentang asal usul corona di China, termasuk di laboratorium Wuhan yang diyakini beberapa pihak sebagai tempat kemunculan virus.
WHO pernah mengatakan virus Corona tidak berasal dari laboratorium di Wuhan, China. Namun kini mereka meralat ucapannya.
WN Jepang dan Taiwan ramai-ramai meninggalkan Indonesia. Anggota DPR Muhammad Farhan mengungkit pemulangan WNI dari Wuhan dari China saat awal-awal pandemi.
Pemerintah Amerika Serikat pada khususnya, menggelar investigasi asal virus Corona, salah satunya teori COVID-19 bocor dari laboratorium.