detikJabarRabu, 14 Mei 2025 19:00 WIB Gandeng Pramuka, Pemkab Bogor Latih 1.000 Wirausahawan Digital Muda Pemerintah Kabupaten Bogor luncurkan pelatihan digital untuk 1.000 anggota Pramuka. Program ini mendukung kewirausahaan dan kolaborasi lintas sektor.