
Viral Pemobil Maki-maki Polisi, Kalau Ujungnya Cuma Maaf dan Materai Rp 10.000 Takkan Jera
Akhir-akhir ini banyak video viral pengendara yang marah-marah tak terima disetop polisi. Tapi, pengendara yang marah-marah tersebut berujung minta maaf.
Akhir-akhir ini banyak video viral pengendara yang marah-marah tak terima disetop polisi. Tapi, pengendara yang marah-marah tersebut berujung minta maaf.
Makian wanita ke petugas karena tak terima diputar balik saat hendak ke Anyer berujung penyesalan.
Wanita yang marah-marah ke petugas saat disekat di simpang Jalan Lingkar Selatan Cilegon ditangkap polisi. Ia ditangkap di Carita, Pandeglang.