detikNewsKamis, 15 Agu 2019 20:14 WIB
Sandi Sayangkan Wagub DKI Kosong Setahun: Mestinya Mudah Diselesaikan
"Saya sangat menyayangkan, sudah setahun lebih dan ini mestinya sangat mudah kan diselesaikan," ungkap Sandiaga.
detikNewsKamis, 15 Agu 2019 20:14 WIB
"Saya sangat menyayangkan, sudah setahun lebih dan ini mestinya sangat mudah kan diselesaikan," ungkap Sandiaga.
detikNewsMinggu, 11 Agu 2019 18:14 WIB
"Antara partai pengusung ini masih ada belum klik. Karena ada pasal yang mesti dikompromikan mereka berdua," kata anggota Pansus Wagub DKI Gembong Warsono.
detikNewsMinggu, 11 Agu 2019 16:56 WIB
Wakil Ketua Pansus Wagub DKI Bestari Barus meminta Anies mengambil hikmah 'kejombloan' selama setahun tanpa wagub. Simak di sini:
detikNewsSabtu, 10 Agu 2019 21:01 WIB
Genap satu tahun Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tanpa pendamping alias 'jomblo'. Proses pemilihan Wagub DKI di DPRD sampai saat ini belum menemui hasil.
detikNewsSabtu, 10 Agu 2019 17:27 WIB
Hari ini tepat Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bekerja tanpa didampingi wakil gubernurnya. Apa kata Anies?
detikNewsJumat, 09 Agu 2019 17:12 WIB
Anies Baswedan berharap DPRD DKI segera menuntaskan persoalan kursi wagub yang masih kosong. Anies ingin bulan ini DPRD memilih Wagub DKI baru.
detikNewsJumat, 09 Agu 2019 11:17 WIB
"Saya ingin mengatakan dalam situasi seperti ini harusnya tak boleh menduga atau membuat persepsi negatif seperti itu, malah makin tidak kondusif," ujar Syarif.
detikNewsKamis, 08 Agu 2019 19:43 WIB
"Sepertinya ada kekuatan tertentu yang menghalang-halangi PKS menjadi wagub mendampingi Anies Baswedan (Gubernur DKI Jakarta)," kata Nasir Djamil.
detikNewsKamis, 25 Jul 2019 18:33 WIB
"Pasti berat untuk Pak Anies menanggung beban sendiri. Jadi, kesampingkan dulu perbedaan-perbedaan yang tidak prinsipil," kata Sandiaga Uno.
detikNewsSelasa, 23 Jul 2019 08:58 WIB
Pansus pemilihan Wagub DKI menampik penundaan rapimgab tersebut sebagai bentuk kesengajaan. Penjadwalan rapimgab itu wewenang pimpinan DPRD, bukan lagi pansus.