
Tampilan Baru Yamaha Vixion R 2022 Kini Lebih Sporty, Harga Rp 32 Jutaan
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) meluncurkan pembaruan dari motor sport naked Yamaha Vixion.
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) meluncurkan pembaruan dari motor sport naked Yamaha Vixion.
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) melakukan penyegaran pada Vixion R. Konon terinspirasi dari DNA R Series. Apa saja ubahannya?