
Tangisan 'Ustadz Maaher' Tak Berarti Proses Hukum Dihentikan
Sesal selalu datang terlambat. Kata-kata itu bagai menggambarkan perasaan Ustadz Maaher At Thuwailibi yang menangis memohon maaf kepada Habib Luthfi bin Yahya.
Sesal selalu datang terlambat. Kata-kata itu bagai menggambarkan perasaan Ustadz Maaher At Thuwailibi yang menangis memohon maaf kepada Habib Luthfi bin Yahya.
Ustadz Maaher At Thuwailibi menilai kasusnya bukan kriminalisasi ulama. Dia mengatakan kasus ini merupakan pembelajaran.
Tangis Soni Eranata atau dikenal juga sebagai Ustadz Maaher At Thuwailibi pecah. Dia berharap bisa lepas dari jerat hukum.
Banyak pihak yang mengkritik Maaher karena ucapannya dinilai sangat jauh dari cerminan seorang ustadz. Apa pembelaannya atas ini?
Soni, yang kemudian populer dengan nama Maaher At-Thuwailibi, mengaku syok karena dijemput tim penyidik Siber Polri pada Kamis subuh.
Nikita Mirzani keukeuh akan tetap melaporkan ustaz Maaher At-Thuwailibi.
Sebelum ditangkap polisi, Soni Eranata alias Ustadz Maaher At Thuwailibi mengaku sudah berniat menemui Habib Luthfi bin Yahya di Pekalongan. Untuk apa?
"Attention Ada yang mau Di tangkap wow. Siapa yah kira2?? Ntr jg pada tau. Kan Di siarin Di tv," tulis Nikita Mirzani dalam Instagram Story.
Soni Eranata alias Ustadz Maaher At-Thuwailibi menghina Habib Luthfi menuai kritik. Wacana RUU tentang Perlindungan Tokoh Agama dan Simbol Agama mengemuka.
Ustadz Maaher At Thuwailibi yang memiliki nama asli Soni Eranata jadi tersangka atas kasus ujaran kebencian. Berikut profil Ustadz Maaher At Thuwailibi.