detikNewsRabu, 04 Jul 2018 15:27 WIB
Wow, Unibraw Malang Diburu 36.648 Calon Mahasiswa Baru
Unibraw menyandang kampus terfavorit. Seperti tahun sebelumnya, jumlah pendaftar di Unibraw cukup tinggi. Namun, kampus ini hanya memberikan kuota lebih sedikit











































