detikNewsRabu, 07 Jun 2017 22:34 WIB
PDIP: Pembentukan UKP Pancasila oleh Jokowi Keputusan yang Tepat
Presiden Joko Widodo melantik Dewan Pengarah dan Kepala UKP Pancasila (UKPPIP). PDIP menilai pembentukan UKP Pancasila sebagai keputusan kenegaraan yang tepat.












































