detikFinanceSenin, 13 Sep 2021 14:42 WIB
Pemerintah Belum Lunasi Klaim RS COVID-19 Rp 3 T, Kapan Dibayar?
Pemerintah akan melunasi tunggakan klaim RS rujukan COVID-19 tahun 2020. Dari Rp 8 triliun, pemerintah sudah bayar Rp 5 triliun dan sisanya dilunasi bulan ini.










































