
Toyota Klaim Bahan Bakar Hidrogen Cocok untuk Truk di Indonesia
Toyota mengklaim bahan bakar hidrogen ideal untuk truk di Indonesia. Rencana konversi truk dan forklift dilakukan bersama Pertamina untuk efisiensi energi.
Toyota mengklaim bahan bakar hidrogen ideal untuk truk di Indonesia. Rencana konversi truk dan forklift dilakukan bersama Pertamina untuk efisiensi energi.
Hyundai mulai merambah ke kendaraan komersial, dan pastikan akan mulai mengirim 10 truk listrik pertama mereka XCIENT ke tangan pengusaha.
Truk hidrogen itu mencapai jarak tempuh 1.047 kilometer untuk sekali pengisian.
Isuzu akan membawa gebrakan dengan teknologi ramah lingkungan di gelaran Japan Mobility Show (JMS) 2023.
Isuzu Motors Limited dan Honda Motor Co., Ltd. bakal memperkenalkan produk truk hasil kolaborasi mereka di pameran Japan Mobility Show (JMS) 2023.
Hyundai ternyata sudah mengoperasikan truk kelas berat berbahan bakar hidrogen.
Ini adalah Truk Sel Bahan Bakar Hyundai Xcient. Truk ini bisa melaju 400 km tanpa meminum setetes solar.
Toyota Motor Corporation dan Hino Motors mengembangkan truk sel bahan bakar. Nantinya, truk heavy duty buatan Toyota-Hino itu hanya akan meminum hidrogen.