
Penumpang KRL hingga Semester I Tembus 166,4 Juta Orang
KAI Commuter mencatat 166,4 juta penumpang KRL Jabodetabek di semester-I 2025, naik 6,13%.
KAI Commuter mencatat 166,4 juta penumpang KRL Jabodetabek di semester-I 2025, naik 6,13%.
Tiang-tiang monorel mangkrak sejak 2004 masih berdiri di Rasuna Said-Senayan. Gubernur Jakarta Pramono Anung berkomitmen menuntaskan polemik ini.
Gubernur Jakarta Pramono Anung rencanakan pembangunan jembatan 300 meter. Jembatan itu akan menghubungkan JIS dan Ancol.
Syarat dan cara mendapatkan kartu transportasi umum gratis di Jakarta. Gratis naik Transjakarta, MRT Jakarta, dan LRT Jakarta bagi 15 golongan warga tertentu.
PT KAI Commuter tidak akan membeli kereta bekas lagi. Dalam perayaan 100 tahun KRL, mereka memperkenalkan kereta baru buatan dalam negeri dan luar negeri.
Operasional Kereta Commuter Line Bandara Soekarno-Hatta (Basoetta) diperpanjang hingga mendekati tengah malam.
Kabar terbaru menyebut beberapa titik di Jakarta Barat dan Timur masih terendam banjir. Beberapa akses ke destinasi wisata, termasuk Kota Tua sempat terganggu.
Transportasi umum di Jakarta berkembang pesat dan boleh dibilang menjadi yang terbaik di Indonesia. Perjalanan menjadi menyenangkan.
Jalan tol Jagorawi, tol pertama di Indonesia, diresmikan pada 1978. Dikenal sebagai solusi kemacetan Jakarta, tol ini memiliki sejarah pembangunan yang menarik.
Pemerintah DKI Jakarta berencana menaikkan tarif bus TransJakarta yang stagnan sejak 2007. Kajian tarif masih berlangsung dan menunggu keputusan akhir.